Senin, 19 Maret 2012

Tempat Wisata Margasatwa Ragunan


Tempat Wisata Margasatwa Ragunan
Di daerah Jakarta selatan terdapat tempat rekreasi Margasatwa Ragunan yang cocok untuk mengisi waktu libur bersama keluarga, karna di sana terdapat berbagai macam hewan langka yang dilindungi oleh pemerintah. Harga tiket masuk nya pun terjangkau hanya Rp. 8.000/orang, di sana juga ada tempat pelestarian gorilla (Primata) berbagai macam gorilla ada di sana dari yang kecil sampai yang besar. Tetapi untuk melihat gorilla tersebut kita dikenakan biaya lagi sebesar Rp.5000/orang. Di dalam primata tersebut kita bisa melihat macam-macam nama gorilla dan dari mana gorilla itu berasal. Selain itu di Ragunan juga ada tempat olahraga seperti lapangan bola, gor bulutangkis dan tempat untuk lari. Akses untuk menuju ke ragunan juga tidak sulit karena ada angkutan busway yang menuju ke arah sana, dan kalau naik busway itu hanya membayar sekali hanya translit di terminal-terminal tertentu jadi bisa irit ongkos.

1 komentar:

  1. maaf ya teman, mau kasih masukan nih kita kan anak gundar,kita jg udah masuk ke pembelajaran mata kuliah softskill ayo dong blognya disisipin
    link Universitas Gunadarma misalnya kaya gini nih
    * www.gunadarma.ac.id
    * www.studentsite.gunadarma.ac.id
    * www.baak.gunadarma.ac.id
    * dll.
    ini buat kriteria penilaian mata kuliah softskill temen2 :D

    BalasHapus